Isi Waktu Libur, 30 Anak Playdate Bermain ke Polresta Bogor Kota

    Isi Waktu Libur, 30 Anak Playdate Bermain ke Polresta Bogor Kota

    KOTA BOGOR - Sebanyak 30 anak berusia tiga hingga lima tahun dari kelompok bermain (playdate), berkunjung ke kantor Polresta Bogor Kota Polda Jabar untuk mengisi hari libur.

    Sesuai arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso kepada jajaran, agar terus memberikan pengasuhan yang bersifat humanis dan edukatif kepada anak-anak, agar kelak dewasa nanti menjadi sosok disiplin dan patuh hukum.

    Kegiatan dipandu oleh Unit Kamsel Satlantas Polresta Bogor Kota, diisi dengan berbagai materi seperti pengetahuan rambu dan marka jalan, cara menyeberang jalan serta pengetahuan budi pekerti yang dikombinasikan dengan gerak dan lagu.

    "Kami mengemas kegiatan dengan permainan, nyanyian yang dikombinasikan alat peraga dan visual yang menarik dalam memperkenalkan profesi Polri, sebagai sosok yang humanis dan bersahabat, " tutur Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso melalui Kasat Lantas Kompol Galih Apria.

    Sjah Nur

    Sjah Nur

    Artikel Sebelumnya

    Peduli Kebersihan Lingkungan, Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Inilah Alasan Program Stunting Akan Terus...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polres Karawang Satroni Angkringan, Diduga Terkait Pengamen yang Meresahkan
    Dua Anggota Patroli Polsek Klari Gelar Patroli Harkamtibmas Malam Hari
    Pimpin KTT World Water Forum, Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden Jokowi Di Bali

    Ikuti Kami